duwetKU adalah aplikasi yang di gunakan untuk menyeimbangkan pemasukan, dan pengeluaran. aplikasi ini menggunakan metode yang di kemukakan oleh elizabeth warren yaitu pengeluaran untuk kebutukan 50%, pengeluaran untuk bersenang-senang 30% dan simpanan 20% dalam setiap bulan. dengan aplikasi ini kita bisa merencanakan kebutuhan dan keinginan.
fitur :
*widget
*voice input
*history
*graphic rata2
*graphic perbandingan pemasukan/pengeluaran, dan simpanan.
*rata2 kebutuhan dan juga simpanan untuk menentukan kapasitas kredit bulanan
*daftar keinginan dengan presentase pemenuhan keinginan itu
*daftar kebutuhan
*laporan
*custom input di tanggal tertentu
*backup restore
*password
*notifikasi pajak bulanan
*perhitungan pajak